Secara garis besar, kode pemrograman dalam VBA dikelompokkan menjadi 2 macam, yakni prosedur sub dan fungsi. Prosedur sub umumnya hanya digunakan untuk mengeksekusi suatu perintah, sedangkan fungsi umumnya digunakan untuk proses perhitungan yang akan selalu memberikan nilai balik.
Sumber:
Sumber:
- https://books.google.co.id: Menguasai Vba Macro Microsoft Excel 2010
- http://id.wikipedia.org/wiki/Visual_Basic_for_Applications
0 komentar:
Posting Komentar